Tim QCC Galaksy

Quality Control Circle


BAPAK. Eka Sumarna mempresentasikan materi QCC-nya di depan dewan juri di Konvensi TMClub pada hari Sabtu tanggal 30 Nopember 2019 di geudng Menara 165 Jakarta. Keyakinan yang cukup tinggi dan penguasaan materi yang sudah baik, membuatnya tanpa kesulitan dalam penyampaian. Dalam konvensi QCC TMClub tahun 2019 ini Group Galaksy meraih “Kategory Gold”.



Search News